Livery Baru Suzuki SkyDrive 14 Januari 2011
Posted by SLVRShop in SUZUKI.Tags: SIS, Skydrive, Skydrive Racing Edition, Suzuki
trackback
Seperti yang diinformasikan oleh pabrikan Suzuki, bahwa tahun ini pabrikan ini bakal brojolin empat motor baru, satu diantaranya sudah brojol duluan Axelo, 2 matik baru, dan terakhir dari kelas sports, disinyalir New Thunder. Gak cuman itu untuk menguatkan disektor matik yang akhir-akhir ini semakin mengalahkan dominasi bebek, Suzuki melakukan penyegaran livery pada varian matik paling anyarnya, yakni dengan meluncurkan Suzuki Skydrive Racing Edition. Pada livery baru ini Suzuki mengadopsi livery Suzuki GSX-R, produk flagshipnya Suzuki.
Yang ini nyomot dari bro prado
Dengan tampilan baru ini, Suzuki Skydrive tampil lebih sporty, stylish dan fresh dibanding dengan tampilan awal. Kabar gembiranya motor ini gak mengalami kenaikan harga, artinya harganya tetap 13,3 jt OTR Jakarta. Strategy yang smart dari Suzuki tentunya, apalagi pabrikan Suzuki menargetkan meraih 10% pasar sepeda motor tahun ini. Yang pasti kita masih nunggu gebrakan selanjutnya dari Suzuki agar bisa bersaing dengan para raksasa Honda dan Yamaha. Nah bila di Indonesia ngluncurin edisi Racing Edition, di Thailand sono Suzuki meluncurkan livery baru SkyDrive yang tak kalah kerennya, harapan ane livery ini juga bakal diterapkan oleh Suzuki Indonesia terhadap varian Suzuki Skydrive Non Racing Edition…. Semoga Berguna 🙂
pokonya kereeeeeeeeeeeee
kurang huruf “N”
dari kere
kudune keren
naaah yang ini baru kereeeen… nyaingin beat nih…
http://dewataspeedblog.wordpress.com/2011/01/14/3rc164-motor-super-powernya-hondaseri8/
@mas maskur
Buahahaha…. kok kereeee toh
@j4na
Harusnya mank Suzuki ngeluarin livery yang sporty kayak gini semua buat dongkrak penjualan… 🙂
waduh keren modelnya ya gan 😀
skydrive, klu menurut sy terlalu lebar, apalagi lampu depannya, mending skywave
Mank nih motor bodynya bongsor banget… bongsor kesamping
tapi overall keren
kerreennn,saya suka sekali dg body matik suzuki yg lebar,jd gimana gitu,bohay ,krasa mantaf gitu nungginginnya..eh nungganginnya…
Haduh….
gwe pernah liat ni motor ban dan peleknya udah ganti yang lebar keren banget, kalo standarnya kurang oke ban bawaannya